Penulis: admin
Sarasehan Dewan Mahasiswa Prodi D-III Keperawatan Gigi 2017
23Berdasarkan program kerja Komisi A Dewan Mahasiswa Prodi D III Jurusan Keperawatan Gigi Semarang periode 2017, telah diadakan sarasehan periode 1 pada tanggal 23 Januari 2017 dengan tujuan untuk menjembatani...
Academic Peer Review Prodi D-III Keperawatan Gigi 2016
Dalam upaya bersama meningkatkan SDM kesehatan di Indonesia, Politeknik Kesehatan Kemenkes Semarang Jurusan Keperawatan Gigi tergerak untuk mengawal amanah pemerintah tersebut dalam wujud penyelenggaraan Program Pendidikan Diploma III Keperawatan Gigi...
“Bakti Sosial Dewan Mahasiswa dan Mahasiswa Baru”
Bakti Sosial atau lebih dikenal Baksos ini merupakan suatu kegiatan wujud dari kepedulian atau rasa kemanusiaan kita terhadap sesama manusia. Dimana ini merupakan salah satu rangkaian kegiatan Penerimaan Mahasiswa Baru...
PPS Kelas Non Reg Prodi D-III Keperawatan Gigi
Perawat Gigi dalam membangun citra positifnya dan dalam menjalankan tugasnya secara profesional, haruslah selalu berlandaskan kepada standar profesi dan kewenangan, kualitas, kode etik, norma dan moral. Oleh karena itu Perawat...